Hengkang dari Koalisi, Menteri Tak Harus Diganti
Kamis, 10 Maret 2011 – 03:03 WIB
Ditegaskannya, Demokrat terbuka untuk bekerjasama dan berkoalisi dengan partai manapun. Kalaupun ada perbedaan, imbuhnya, maka hal itu bisa diselesaikan melalui dialog.
Meski demikian Demokrat tak akan menghalangi jika ada parpol yang ingin hengkang dari koalisi. "Kalau mau ada yang keluar, masak kita larang," ucapnya.
Lebih lanjut Jhony mengatakan, reshuffle jadi atau tidak merupakan hak Presiden. Demokrat, lanjutnya, menyerahkan hal itu sepenuhnya ke SBY. "Presiden yang lebih tahu kapan menggunakan haknya," paparnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat, Jhony Allen MArbun, menegaskan bahwa belum tentu penataan koalisi diikuti dengan reshuffle kabinet. Bahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mardiono ke Bojonegoro, Pastikan Kader PPP Kawal Suksesnya Pilkada 2024
- Masa Tenang Pilkada, Polda Sumsel Pertebal Pengamanan Pilkada hingga ke Kepelosok
- Edi Lemkapi Soroti Pernyataan Soal Partai Coklat, Dia Bilang Begini
- Bertarung di Pilkada Jakarta, Ridwan Kamil-Suswono Tetap Mencoblos di Jawa Barat
- Polres Rohil Kerahkan 363 Personel Amankan Pilkada 2024, Ini Pesan AKBP Isa
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan