Heran, Beli Tank dari Bekas Penjajah
Kamis, 19 Januari 2012 – 20:49 WIB

Heran, Beli Tank dari Bekas Penjajah
Alasan keempat dikemukakan Ichsan, adalah situasi peperangan antar bangsa lebih dominan pada perang ekonomi, ICT dan ideologi. "Sehingga pertahanan dan ketahanan yang dibutuhkan adalah ketahanan dan pertahanan sosial ekonomi bangsa," katanya.
"Kelima, jika Ryamizard Ryacudu memahami kondisi yang sudah terjadi sejak 2005 lalu sebagai perang modern, kenapa TNI tdak menerjemahkan hal itu dalam perencanaan strategik sehingga harkat dan martabat bangsa terlindungi," pungkasnya.
Seperti diketahui, rencana pembelian tank Leopard bekas dari Belanda oleh pemerintah Indonesia ditolak Komisi I DPR. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Pengamat Kebijakan Publik Ichsanuddin Noorsy, menilai, tank Leopard bekas dari Belanda tak layak dibeli. Dia mengemukakan beberapa alasan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung