Herbal China Kurangi Resiko Menopouse
Rabu, 03 April 2013 – 16:28 WIB

Herbal China Kurangi Resiko Menopouse
WANITA yang menggunakan formula herbal dari China yang disebut Er-xian ( EXD ), dapat mengurangi setengah jumlah hot flashes menoupase yang mereka miliki. Temuan ini berdasarkan sebuah studi yang dilakukan di Hongkong, dilansir dari laman The Indian Express, Selasa (2/4). Berdasarkan hasil studi, perempuan yang meminum campuran herbal Er-xian, frekuensi hot flashes menurun sebesar 62 persen. "Ini adalah efek sederhana, bukan efek nol", kata Katherine Newton , seorang peneliti yang telah mempelajari terapi herbal menopause di Group Health Research Institute di Seattle.
Baca Juga:
Newton yang tidak terlibat dalam penelitian mengatakan bahwa dia ingin meneliti lebih dalam lagi mengenai EXD ini , sebelum ia merekomendasikan herbal tersebut kepada para perempuan.
"Terapi penggantian hormon dianggap sebagai terapi yang paling efektif untuk meghadapi gejala menopause. Namun adanya potensi kesehatan dari terapi membuat mereka mencari alternatif lain ", kata Yao Tong , seorang Professor di University of Hongkong dan salah satu dari penulis study baru tersebut.
WANITA yang menggunakan formula herbal dari China yang disebut Er-xian ( EXD ), dapat mengurangi setengah jumlah hot flashes menoupase yang mereka
BERITA TERKAIT
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi