Hercules Bikin Gerah Militer Timor Leste
FDTL Ancam Lakukan Penangkapan
Sabtu, 12 Januari 2013 – 20:21 WIB
Lantas apa yang membuat bekas komandan gerilyawan Falintil itu geram terhadap Hercules? Ternyata hal itu terkait dengan kunjungan Hercules ke Dili, baru-baru ini yang justru disambut bak pahlawan.
Baca Juga:
Bahkan perlakuan polisi Timor Leste terhada Hercules dinilai Lere ibarat perlakuan terhadap presiden. "Itu sudah terlalu," katanya.
Selain itu, katanya, Hercules telah mencoba membandingkan kesejahteraan masyarakat Timor Leste saat masih menjadi bagian Indonesia, dengan era saat ini sebagai negera tersendiri. Lere menyebut pihak asing tak bisa lagi mengintervensi Timor Leste sebagai sebuah negara merdeka, termasuk Hercules. "Itu sudah merendahkan martabat Timor Leste," tegasnya.
Seperti diketahui, Pemerintah NTT pernah melansir data jumlah pengungsi eks Timtim yang mencapai 104 ribu jiwa. Meski sudah ada yang tinggal dan membaur dengan warga NTT, namun masih ada juga yang tinggal di 12 kamp pengungsian.(ara/jpnn)
JAKARTA - Tokoh pemuda Tanah Abang, Hercules, bikin geger tanah kelahirannya di Timor Leste. Bahkan pihak angkatan bersenjata Timor Leste, Forsa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer