Hey! Ini Kebiasaan yang Bikin Rusak Gigi Kamu
Selasa, 31 Mei 2016 – 06:00 WIB
Kadang terbiasa melakukan sesuatu yang menyenangkan dan dikira efektif ternyata malah menimbulkan masalah pada gigi Anda. Efeknya mungkin tidak dalam jangka pendek, tapi di jangka panjang kekuatan gigi Anda terancam. Banyak kegiatan yang akan merusak putih cemerlang gigi Anda.
1. Piercings lidah
Tindikan di lidah bisa meningkatkan risiko penyakit gusi. Piercing tidak hanya bisa melukai gusi melalui kontak langsung, tetapi bisa menghilangkan jaringan gusi. Ini yang menyebabkan gigi longgar dan mudah lepas.
Pernak-pernik bibir ini sama berisiko. Dan karena mulut adalah lingkungan bakteri maka pernak-pernik ini bisa berkontribusi terhadap infeksi dan luka.
BERITA TERKAIT
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya
- Kata Pakar soal BPA pada Galon Polikarbonat, Mitos atau Fakta?
- Majukan Brand Lokal Indonesia Melalui Panggung Hybrid Fashion Show
- Herbalife Kampanyekan Pentingnya Asupan Protein, Dorong Hidup Sehat