Heynckes Kembali ke Bayern
Sabtu, 26 Maret 2011 – 23:16 WIB

Heynckes Kembali ke Bayern
Selain prestasi di Bayern, dia juga pernah mengantarkan Real Madrid menjuarai Liga Champions pada 1998, setelah sebelumnya mempersembahkan juara Piala Super Spanyol pada 1997.
Sementara itu, musim ini performa tim yang dibesut Heynckes cukup bagus. Dia mampu mengantar Leverkusen menjadi penguntit utama Dortmund di klasemen sementara Bundesliga. Skuad asuhannya berada di posisi kedua dan tertinggal tujuh angka di belakang Dortmund. (ham/ito/jpnn)
BERLIN - Rumor akan dilengserkannya Louis van Gaal dari kursi pelatih Bayern Munchen pada pengujung musim nanti menjadi kenyataan. Pelatih asal Belanda
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs