Hibah Vaksin Perancis Tiba, Bea Cukai Soekarno-Hatta Percepat Layanan Impor
Selasa, 28 September 2021 – 23:02 WIB

Petugas Bea Cukai Soekarno-Hatta mengawasi kedatangan vaksin AstraZeneca bantuan Pemerintah Perancis untuk Indonesia. Foto: Bea Cukai
“Bea Cukai Soekarno-Hatta akan terus mengasistensi pengiriman vaksin ke Indonesia, pemberian fasilitas serta pelayanan prima akan selalu diberikan demi memerangi wabah Covid-19 dan membantu pulihkan negeri,” pungkas Finari. (mrk/jpnn)
Bea Cukai Soekarno-Hatta akan terus mengasistensi pengiriman vaksin ke Indonesia.
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Selang Sehari, Bea Cukai Tegal Amankan Ribuan Batang Rokok Ilegal di 2 Wilayah Ini
- Bea Cukai Tangkap Pria Asal Tanjung Pinang Selundupkan Sabu dalam Popok
- Bea Cukai Aceh Musnahkan 1.765 Karung Bawang Merah yang Tak Penuhi Syarat Keamanan Pangan
- Bea Cukai Sita Rokok Ilegal Sebanyak Ini Lewat 3 Operasi Penindakan Beruntun di Semarang
- Bea Cukai Beri Pendampingan Kepada UMKM yang Siap Merambah Pasar Ekspor
- Perusahaan Mebel Asal Semarang Siap Bersaing di Belanda dengan Manfaatkan KITE IKM