Hidangan Tertua Para Raja Bali Kini Bisa Dinikmati di Jakarta

Hidangan Tertua Para Raja Bali Kini Bisa Dinikmati di Jakarta
Menu di Restoran Bali Timbungan. Foto: Restoran Bali Timbungan

Teknik ini dapat menanamkan bumbu secara bertahap dan membuat masakan matang merata.

“Teknik memasak slow cook ini sebenarnya bukan hal yang baru di Bali, tapi sudah digunakan sejak berabad-abad lalu di dapur kerajaan di Bali," ujarnya.

Billy memastikan menu yang dihidangkan di restorannya memiliki cita rasa autentik Bali.

Sebab, dia mempertahankan warisan leluhur dengan menggunakan bumbu khas Bali yang terdiri dari 15 macam bahan.

Menu andalan Resto Bali Timbungan ini diketahui pernah mendapatkan predikat Best of The Best Balinese Food Festival pada 2016 - 2018.

Selain itu, Bebek Timbungan memenangkan Melapa-Melapi Awards 2018 pada kategori lainnya yaitu Best of Taste, Best of Serving, Best of Presentation. (mcr31/jpnn)

Restoran Bali Timbungan membuka cabang terbaru di Jakarta, menyajikan hidangan tertua Pulau Dewata yang disuguhkan untuk para raja.


Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News