Hidayat Bantah Atur Hasil Pertandingan Madura FC
Kamis, 29 November 2018 – 11:17 WIB
"Asalnya dia (Yanuar) mau, kemudian dia ragu karena Madura FC away dulu. Akhirnya, dia minta jaminan," tuturnya.
Jaminan tersebut adalah berupa uang yang nilainya cukup menggiurkan, antara Rp 100 sampai Rp 150 juta. Tapi, pada hari H, kesepakatan itu tiba-tiba dibatalkan.
"Malam H-1 masih oke. kemudian pagi hari di hari H dibatalkan. Saya setuju (batal). Saya doakan semoga menang. Dan ketika menang saya ucapkan selamat," ungkap Hidayat. (dkk/jpnn)
Hidayat mengakui mengirim WhatsApp dan kemudian menelepon Manajer Madura FC, tapi pembicaraan tidak seperti yang dituduhkan.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- Hampir 2 Tahun Pimpin PSSI, Erick Thohir Sukses Bikin 94% Publik Happy
- Kepuasan Terhadap Erick Thohir Tinggi karena Prestasi Timnas & Terobosannya
- Maruarar Sirait: Erick Thohir Pantas Mendapat Angka Kepuasaan 94% Sebagai Ketum PSSI
- Maruarar Sirait: Kinerja Erick Thohir di PSSI Luar Biasa