Hidayat Gerah Jika PKS Hanya Cawapres
Senin, 23 Februari 2009 – 18:07 WIB
"Saya mengapresiasi itu. Peristiwa serupa dulu juga terjadi, dan bukan hanya Golkar yang mengajak kader PKS menjadi nominator cawapres bagi capres tersebut. Kini PDIP dan Demokrat juga membuka pintu bagi PKS. Saya menghormati kepercayaan mereka," imbuhnya.
Baca Juga:
Namun demikian, Hidayat menegaskan dirinya tidak pernah terobsesi atau mengejar jabatan. PKS sudah punya mekanisme di majelis syuro. Jadi, tidak atas pernyataan pribadi. "Di mana pun, bila diputuskan majelis syuro, saya sebagai kader melaksanakan," tegasnya. (fas/JPNN)
JAKARTA - Ketua MPR Hidayat Nurwahid akhirnya gerah juga ketika dirinya selaku kader PKS selalu ditempatkan pada posisi hanya sebagai calon wakil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Survei Trust Indonesia: Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilbup Halmahera Selatan
- Gelar Doa Bersama, Timses RIDO: Isi Masa Tenang dengan Hal Positif
- Pemuda Kristen Jakarta Kecam Pernyataan Bermotif SARA Menteri Maruarar Sirait
- 3 Pejabat Pemkab Banggai jadi Tersangka Tindak Pidana Pemilu 2024
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya