"Hidup Ahok-Djarot", Tepuk Tangan Membahana saat HUT Kosgoro
Senin, 21 November 2016 – 20:48 WIB

Setya Novanto, Agung Laksono, Ahok, dan Djarot Saiful Hidayat saat HUT Kosgoro. Foto: Gilang/JPNN
jpnn.com - JAKARTA - Calon Gubernur dan kandidat Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat menghadiri puncak HUT ke-59 Kosgoro 1957 di Gedung Smesco, Jakarta, Senin (21/11) malam.
Kedatangan Ahok-Djarot langsung membuat acara itu menjadi riuh.
Para peserta tak sungkan-sungkan meneriakkan nama Ahok-Djarot.
"Hidup Ahok-Djarot," teriak ratusan anggota Kosgoro 1957.
Tepuk tangan pun membahana saat pembawa acara memperkenalkan Ahok-Djarot.
Ahok-Djarot pun berdiri sambil melambaikan tangan.
Baca Juga:
Di sisi lain, puncak HUT ke-59 Kosgoro 1957 juga dihadiri oleh Ketua Umum DPP Partai Golkar Setya Novanto dan Agung Laksono (Ketua Umum PPK Kosgoro 1957). (gil/jpnn)
JAKARTA - Calon Gubernur dan kandidat Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat menghadiri puncak HUT ke-59
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Bumi, Telkom Dukung Pelestarian Lingkungan Lewat Energi Terbarukan
- Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia, Prabowo: Ini Kawan Dari Masa Muda
- Pesan Kepala BKN ke Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2: Jaga Integritas dan Muruah Institusi
- Prabowo Segera Cek Dugaan Penggelapan Anggaran MBG
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri