Hiduplah Indonesia Raya, Boaz Dkk Melaju ke Final
Rabu, 07 Desember 2016 – 21:54 WIB
jpnn.com - HANOI- Indonesia akhirnya lolos ke partai final Piala AFF 2016 setelah menahan imbang Vietnam dengan skor 2-2 di My Dinh National Stadium, Rabu (7/12) malam.
Pada babak pertama, permainan Vietnam benar-benar mampu dominan.
Mereka tak memberikan kesempatan Boaz Solossa dkk mengembangkan permainan.
Beruntung, empat kesempatan Vietnam yang bagus tak berhasil dikonversi menjadi gol.
Indonesia sempat unggul terlebih dulu melalui Stefano Lilipaly pada menit ke-54.
Gol Lilpaly membuat Vietnam tampil makin edan dan melakukan serangan-serangan sporadis.
Baca Juga:
Namun, Vietnam harus bermain sepuluh orang setelah penjaga gawang Nguyen Manh Tranh diganjar kartu merah pada menit ke-76.
Meski bermain sepuluh orang, Vietnam justru semakin bersemangat.
HANOI- Indonesia akhirnya lolos ke partai final Piala AFF 2016 setelah menahan imbang Vietnam dengan skor 2-2 di My Dinh National Stadium, Rabu (7/12)
BERITA TERKAIT
- Reaksi Bojan Hodak Melihat Persib Bandung Imbang Melawan Port FC, Puas atau Kecewa?
- Carlo Ancelotti: Mbappe hanya Perlu Bekerja Keras, Terus Berjuang
- Update Ranking FIFA: Timnas Indonesia Menempel Vietnam
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib