High Heels Menyimpan Bahaya Atas Nama Fashion
Rabu, 19 Juni 2013 – 08:24 WIB

High Heels Menyimpan Bahaya Atas Nama Fashion
O"Neill juga memperingatkan bahwa secara konsisten memakai sepatu high heels, dapat menyebabkan kerusakan jangka panjang pada kaki anda, dan pengobatannya mungkin memerlukan pembedahan atau suntikan steroid.
Selanjutnya, mengenakan sepatu hak tinggi, berarti kaki anda dipaksa untuk berdiri ke depan, yang dapat menyebabkan tekanan pada panggul dan tulang belakang Anda.
"Mengenakan sepatu high heels mengakibatkan rasa sakit yang luar biasa pada tendon achilles (gabungan tiga otot yaitu gastrocnemius, soleus, dan otot plantaris) anda. Jadi saya menyarankan, lebih baik anda memakai sepatu jenis platform atau wedges, jika anda ingin kaki anda tetap terlihat jenjang dan seksi," pungkasnya. (fny/jpnn)
MEMAKAI sepatu high heels (sepatu tumit tinggi) memang membuat kaki seorang wanita terlihat lebih jenjang dan seksi. Tapi, menggunakan sepatu high
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Bahaya Mengonsumsi Jahe Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mengintai Anda
- 5 Makanan Tinggi Kandungan Tembaga yang Wajib Anda Konsumsi
- Momen Libur Lebaran, Transaksi Keuangan di Ragunan Berjalan Lancar
- Rahasia agar Tubuh dan Mental Sehat, Semuanya Dimulai dari Isi Piring
- 3 Khasiat Air Kelapa Campur Madu, Bantu Cegah Penuaan Dini
- 6 Buah yang Berbahaya untuk Penderita Diabetes