HighScope Indonesia Bertransformasi Jadi Redea Institute, Gandeng Dua Lembaga Internasional Ternama
Kamis, 03 Oktober 2024 – 08:36 WIB

Ki-Ka: Aaron Eisberg (perwakilan dari NTHS), Antarina (founder & ceo High Scope), Dian Triansyah Djani (Staff Khusus Kemenlu), dan Choky Sitohang (perwakilan orang tua murid). Foto Mesya/JPNN
Peluncuran Redea Institute adalah langkah besar yang makin memperkuat komitmennya dalam memberikan pendidikan berkualitas tinggi dan berkarakter bagi generasi mendatang.
"Saya sangat senang anak-anak saya bersekolah di lembaga yang dipimpin oleh Redea Institute," ucapnya.
Redea Institute percaya bahwa pendidikan adalah perjalanan, bukan perlombaan. Perubahan ini adalah wujud komitmen untuk terus berinovasi dan menawarkan yang terbaik bagi generasi mendatang, dengan memberikan lebih banyak pilihan dan peluang bagi para siswa serta keluarga. (esy/jpnn)
HighScope Indonesia bertransformasi menjadi Redea Institute dengan menggandeng dua lembaga internasional ternama.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Volume Layanan Logistik SPSL Meningkat 215% Sepanjang 2024
- Menata Masa Depan Berkelanjutan Melalui Transformasi Limbah Besi Industri
- Transformasi GNRM jadi Program Penguatan Karakter & Jati Diri Bangsa
- PPP Bakal Buat Mukernas II, Usung Tema Tentang Transformasi
- Penuhi Kebutuhan Pasokan Listrik, PLN Indonesia Power Lakukan Berbagai Transformasi
- Urgensi Pengawasan Terhadap Sistem Peradilan Dalam Rangka Transformasi Independensi Hakim yang Tepercaya