Hiii.. Ada Belasan Nisan Misterius tanpa Jenazah
Minggu, 18 Desember 2016 – 22:22 WIB

Nisan tanpa jenazah. Foto: JPG
Lokasi makam yang tak jauh dari Pondok Yatim Sejahtera yang terdapat banyak anak-anak di bawah umur disebut-sebut juga berdampak buruk kepada psikologis mereka.
"Yang jelas, kami ingin semua mengambil sikap. Termasuk perangkat desa,'' ujarnya.
Dikonfirmasi terpisah, Camat Pacet Norman Handhito belum bisa berkomentar banyak.
Hanya, dari informasi yang didapatkan, tanah makam itu diketahui milik Sofyan, warga Surabaya.
''Dari informasi yang saya dengar dari perangkat desa, makam tersebut sudah pernah diizinkan di era Kades sebelumnya,'' ungkapnya singkat. (ori/yr/c5/diq/flo/jpnn)
MOJOKERTO - Warga Desa Kembang Belor, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, Jatim sedang resah. Mereka tidak nyaman dengan keberadaan sejumlah makam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan