Hiii..Mawar Mengaku Diramal Bakal Jadi Tumbal

Dua lelaki itu lalu meminta nomor handphone-nya. Mawar tak curiga dan memberikannya.
Tepat empat hari setelah bertemu, mereka meminta Mawar mengambil barang-barang majikannya.
"Mereka bilang saya harus berani. Kalau tidak, saya yang celaka," bebernya.
Senin siang (16/5), tanpa sadar dia mengemasi barang-barang milik majikannya. Kebetulan, saat itu majikannya sedang pergi ke luar negeri. D
ia hanya tinggal bersama mertua majikannya, Maria Veronika. Barang-barang majikannya lantas ditaruh dalam sebuah tas hijau. Setelah itu dia keluar rumah.
"Barang tersebut saya berikan langsung ke orang itu yang menunggu di jalan agak jauh dari rumah," katanya.
Saat kembali ke rumah, Mawar baru sadar telah melakukan perbuatan yang salah.
Dia menangis sejadi-jadinya. Orang yang menyuruh mengambil barang majikannya sudah kabur.
SURABAYA - Mawar (bukan nama sebenarnya), remaja 17 tahun harus duduk di kursi pesakitan Pengadilan Negeri (PN) Surabaya. Dia didakwa telah mencuri
- Pelaku Pungli di Pantai Carita Ditangkap Polisi
- Tangkap 8 Pelaku Pemalakan Sopir dan Pemudik, Polres Cianjur Amankan Sajam
- Polisi Ungkap Misteri Penemuan Mayat Perempuan di Cimahi, Ternyata
- Polisi Usut Kejanggalan Kasus Wanita Gantung Diri di Makassar
- Pembunuhan Juwita oleh Oknum TNI AL Diduga Terencana, Ada Bukti
- Diduga Gegara Cemburu, Pria di Blitar Bacok Mantan Istri