Hina Polisi di Facebook, Sefri pun Diborgol
Rabu, 23 Maret 2016 – 15:29 WIB

Ilustrasi
Lebih dari 10 bulan, pelaku kucing-kucingan dengan polisi. Beberapa kali didatangi polisi, rumahnya kosong dan yang bersangkutan tidak ada di tempat.
Sampai akhirnya, pelaku terlihat sedang menonton acara hiburan dangdut di kampungnya. Polisi yang mengenali wajah pelaku dari foto yang di-upload di Facebook langsung mengamankannya ke Polsek Mundu.
Saat diinetrogasi polisi, pelaku mengaku aksinya itu hanya karena iseng dan main-main. Meski demikian, penyidik masih melakukan pendalaman terkait kasus tersebut.
Kapolsek Mundu AKP Deli Rohendi mengatakan, saat ini pelaku sudah diserahkan ke Satreskrim Polres Cirebon Kota. “Kita hanya mengamankan, setelah itu, ditangani Polres,” ujarnya. (dri/hsn/JPG/dil/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan