Hinca Panjaitan: KPK Sudah Bunyikan Sirine, Bongkar!

Hinca Panjaitan: KPK Sudah Bunyikan Sirine, Bongkar!
HInca Panjaitan. Foto: Ricardo/JPNN.com

Namun, dalam pelaksanaannya di tengah pandemi Covid-19, program tersebut terkesan semibantuan sosial.

Anggaran yang dialokasikan sebesar Rp 20 triliun dengan target peserta 5,6 juta orang.

Komposisi nilai total insentif pascapelatihan yaitu sebesar Rp 2,4 juta per orang dan insentif survei kebekerjaan sebesar Rp 150 ribu per orang, lebih besar dari nilai bantuan pelatihannya itu sendiri yaitu sebesar Rp 1 juta per orang.

Alex mengatakan, penunjukan platform digital di Kartu Prakerja sarat akan konflik kepentingan.

“Terdapat konflik kepentingan pada lima dari delapan platform digital dengan Lembaga Penyedia Pelatihan. Sebanyak 250 pelatihan dari 1.895 pelatihan yang tersedia adalah milik Lembaga Penyedia Pelatihan yang memiliki konflik kepentingan dengan platform digital,” jelas Alex. (fat/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Hinca Panjaitan dari Partai Demokrat mendorong KPK membongkar dugaan praktik busuk di balik Program Kartu Prakerja.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News