Hindari Gratifikasi, Kartu Kredit Petinggi BP Migas Dipantau
Selasa, 10 April 2012 – 17:06 WIB

Hindari Gratifikasi, Kartu Kredit Petinggi BP Migas Dipantau
Dia menyebutkan setidaknya ada 90 orang petinggi di BP Migas yang diberikan fasilitas kartu kredit yang budgetnya dialokasikan oleh BP Migas. Penggunaan kartu kredit itu juga diaudit setiap bulannya agar jelas penggunananya.
Baca Juga:
"Kalau dipakai untuk beli kalung emas buat istri akan ketahuan, itu harus dikembalikan. Dari hasil audit juga terlihat pemegang kartu biasa makan dan minum dimana," kata Priyono.
Ditanya berapa budget yang disediakan BP Migas, pihaknya mengaku tidak hafal karena tidak dialokasi khusus, tapi gabungan dengan program lain.
"Intinya bukan berapa besar biaya, tapi jangan sampai pegawai BP Migas ditraktir oleh rekan bisnisnya, tegas Priyono.(fat/jpnn)
JAKARTA - BP Migas sangat serius untuk menjaga para petingginya dari pelanggaran gratifikasi. Untuk itu, para petinggi BP Migas dibekali kartu kredit
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mentan Amran dan Wamentan Sudaryono Jadi Ujung Tombak Mencapai Swasembada Pangan
- Daikin Ajak Siswa SMK Cerdas K3LH
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening