Hindari Honorer Siluman, K2 Akan Diverifikasi
Sabtu, 05 Mei 2012 – 23:31 WIB

Hindari Honorer Siluman, K2 Akan Diverifikasi
Guru Besar Universitas Indonesia ini mengaku inginnya verifikasi dilakukan satu persatu. Hanya saja selain terkendala anggaran, juga keterbatasan SDM.
"Memang BPKP tersebar di seluruh daerah. Hanya saja SDM yang bisa diturunkan untuk verifikasi validasi hanya dua orang saja per daerah, sehingga sangat tidak memungkinkan. Mudah-mudahan ada titik solusinya nanti. Yang pasti, honorer K2 sebelum mengikuti tes CPNS sesama mereka, harus diverifikasi dan validasi lagi," tandasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA - Meski harus mengikuti tes CPNS, honorer kategori dua (K2) harus tetap melalui tahapan verifikasi dan validasi. Menurut Wakil Menteri Pendayagunaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Marapi di Sumbar Dilaporkan Mengalami 3 Kali Erupsi
- KBMI Akan Peringati May Day di Monas: Kami Ingin Menyampaikan Aspirasi Langsung kepada Prabowo
- Gubernur Lampung Dukung Gerakan Dapur Indonesia Jalankan Program MBG Rutin
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Jaga Ekosistem Laut, PIS Tanam 3.000 Bibit Lamun di Teluk Bakau
- Eks Sesmilpres Sebut KKB Sudah Menyerang Wibawa Negara