Hingga Salat Ied Tak Pulang, Ternyata...Innalillahi
Sabtu, 18 Juli 2015 – 06:50 WIB
Kanit Polsek Muaro Jambi, Bripka HSP Manalu, saat di konfrimasi di ruang kamar mayat rumah sakit mengatakan, hasil visum sementara kematian korban akibat kesentrum arus listrik tegangan tinggi.
“Dari kondisi mayat yang agak menghitam di bagian dada ke atas dan rambutnya, dugaan sementara kita korban kesentrum,” ujar Manalu.
Meski begitu, hasil visum resmi baru akan di keluarkan oleh dokter yang melakukan otposi satu hari kedepan. Di katakan Manalu, pihaknya pun telah melakukan olah TKP dan mengamankan beberapa barang bukti seperti HP miliki korban dan dompet yang di dalamnya terdapat uang Rp 150 ribu.
“Pihak keluarga sudah tahu dan sudah datang, barang bukti nantinya akan kita kembalikan saar jenazah akan di bawa ke rumah duka,” ujar Manalu lagi. (ano)
JAMBI - Betapa kagetnya Sugiono saat menemukan Mindarto (47), adik sepupunya sudah tidak bernyawa di kamar Mess PT Ewi PLTU yang terletak di Talang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang