Hino Kenalkan Dutro Hybrid di GIIAS 2019

Hino Kenalkan Dutro Hybrid di GIIAS 2019
Manajemen Hino berfoto di depan Dutro Hybrid. Foto: Istimewa

Tak hanya truk hybrid saja yang disajikan di boothnya, Hino juga memamerkan kembali truk legendaris Hino Truk Dakar Rally. Hino Truck Dakar Rally merupakan satu-satunya truk asal Jepang yang turut serta dalam lomba Dakar Rally yang terkenal sebagai reli terganas di dunia. (mg9/jpnn)


PT Hino Motors Sales Indonesia (HMSI) mengenalkan salah satu truk ramah lingkungan yakni Hino Dutro Hybrid.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News