Hitungan Kerugian Proyek Hambalang Masih Ngambang
Jumat, 23 Agustus 2013 – 18:58 WIB

Hitungan Kerugian Proyek Hambalang Masih Ngambang
"Kita tidak bisa menahan terlalu cepat karena kita terikat dengan batas penahanan," tegas Abraham.
Tetapi, ia menambahkan, dengan adanya pertemuan KPK-BPK dan karena ini sudah masuk dalam tahap finalisasi, maka bisa memperkirakan kapan selesainya melakukan perhitungan.
Abraham juga menambahkan, kemungkinan minggu depan sudah melakukan pemanggilan tersangka kasus hambalang. "Jadi berdoa saja. Minggu depan insyallah kita akan melakukan pemanggilan," katanya.
Dia memastikan tidak ada satu pun tersangka di KPK yang tak dijebloskan ke tahanan. Menurutnya, berdasarkan Standar Operasional Prosedur, seseorang yang ditetakan sebagai tersangka, maka penyelesaian akhirnya harus dilakukan penahanan. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Kerugian negara yang ditemukan dalam audit investigatif tahap II pelaksanaan proyek Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat