HMI Bentuk Tim Tanggap Bencana
Minggu, 22 April 2012 – 22:02 WIB
Koordinator Operasional icR HMI, dr. Ardiansyah Bahar menambahkan, icR memiliki kekhasan tersendiri. "Kita punya team penanggulangan bencana yang sesuai dengan cita rasa ber-HMI," katanya.
Baca Juga:
Menurutnya, ini dikarenakan icR mendefinisikan bencana dalam empat aspek yaitu bencana alam, gizi buruk, HIV/NAPZA, serta keterbatasan pasokan darah.
"Ini yang membedakan icR dengan tim rescue lainnya. Intinya secara kesiapan tim, kami siap kapan saja untuk mulai melakukan aktivitas," jelas dia.
Workshop dan launching ini merupakan rangkaian kegiatan yang dilaksanakan selama empat hari di Pusdiklat Graha Insan Cita Depok, mulai dari 19-22 April 2012.
JAKARTA -- Lembaga Kesehatan PB Himpunan Mahasiswa Islam Indonesia (HMI/Bakornas LKMI) melaunching tim tanggap bencana yang dinamakan "insan cita
BERITA TERKAIT
- Judi Online Kini Menyasar Komunitas Motor di Kepri
- Ratusan Burung Pipit Mati Tersambar Petir di Bandara Ngurah Rai
- 4 Lokasi Penyitaan Uang Haram Rohidin Mersyah, Nomor 1 Wow
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata
- Selain Rohidin Mersyah, 2 Anak Buahnya Juga Tersangka Pemerasan Pegawai untuk Pilkada