Hmmm, Inilah Modus Driver Taksi Online Raup Uang Tanpa Kerja
Selasa, 06 Februari 2018 – 11:06 WIB
Kasatreskrim Polrestabes Surabaya, AKBP Sudamiran mengatakan, Tim Cyber Crime di jajarannya beranggotakan tujuh personel. Menurut Sudamiran, ketujuh personel Tim Ciber Crime itu kampiun di bidang informasi teknologi.
"Ini sebuah gebrakan yang kami lakukan seiring banyaknya kasus yang terjadi di media sosial," tandasnya.(sb/yua/jek/JPR)
Tiga pengemudi taksi online dibekuk kepol jajaran Satreskrim Polrestabes Surabaya lantaran ketahuan membuat order fiktif hingga meraup puluhan juta tanpa kerja.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Teka-Teki Kepemilikan SHGB 991: 3 Sengketa Berkembang Makin Pelik, Seorang Notaris Jadi Tersangka
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol
- Ivan yang Suruh Siswa Menggonggong Dapat Kejutan dari Tahanan Polrestabes Surabaya
- Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan
- Arogansi Ivan Pengusaha yang Suruh Siswa Menggonggong Berujung Bui, Ini Pelajaran!