Hmmm...Golkar Haramkan Mahar Politik
Selasa, 28 Juni 2016 – 00:09 WIB
Dikatakannya, ada yang sedikit berbeda di dalam metode penjaringan di internal Partai Golkar. Semua kandidat yang masuk dalam seleksi bakal calon, akan dilakukan fit and proper test dan uji publik. Ini dlakukan secara terbuka untuk umum di setiap tingkatan.
“Jadi semua kandidat akan diminta untuk memaparkan visi dan misinya di internal Partai Golkar, serta terbuka luas untuk publik Kalbar,” ujar Maman. (amk/sam/jpnn)
PONTIANAK – Dewan Pimpinan Pusat Partai Golkar mengeluarkan peringatan kepada jajarannya di daerah jelang pilkada 2017 mendatang. Partai pimpinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siti Fauziah Sampaikan Bukti MPR Telah Jadikan UUD 1945 sebagai Konstitusi yang Hidup
- Bawaslu Minta Masyarakat Segera Lapor Jika Menemukan Pemilih Tidak Memenuhi Syarat
- Polda Sulut Minta Masyarakat Jaga Keamanan di Masa Tenang Pilkada
- Heboh Insiden Carok Pendukung Cabup, Brimob Hingga Marinir Dikerahkan ke Sampang
- Tim Pemenangan RIDO Temukan Politik Uang & Pembagian Sembako Jelang Pencoblosan
- Survei Trust Indonesia: Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilbup Halmahera Selatan