Hmm..Seribu Paket Proyek Belum Lelang, Hampir Akhir Tahun Lho!

jpnn.com - SURABAYA - Pemkot Surabaya masih memiliki pekerjaan rumah jelang 2016 berakhir. Salah staunya melelang paket pekerjaan kepada publik.
Maklum saja, berdasar evaluasi DPRD Surabaya, masih ada 1.000 paket pekerjaan yang belum ditenderkan.
Menurut data di e-controlling Pemkot Surabaya, pada awal 2016, ada 3 ribu paket pekerjaan yang bakal dilelang.
Namun, hingga menjelang tutup tahun, masih banyak pekerjaan yang belum dilelang.
Bila itu tidak segera dilakukan, program yang telanjur diputuskan bakal tidak terealisasi.
Bukan hanya itu. Dewan juga menemukan fakta bahwa banyak pekerjaan yang batal digarap.
Hingga Agustus 2016 saja, setidaknya ada 60 paket pekerjaan yang batal. Alasannya macam-macam.
Ada yang gagal karena tidak ada peserta yang memasukkan penawaran, para peserta lelang tidak memenuhi kualifikasi, daftar konsultan kurang dari tiga orang, ataupun karena tidak ada yang memasukkan dokumen prakualifikasi.
SURABAYA - Pemkot Surabaya masih memiliki pekerjaan rumah jelang 2016 berakhir. Salah staunya melelang paket pekerjaan kepada publik. Maklum saja,
- Pramono Anung Bakal Kejar Penunggak Pajak Kendaraan Bermotor di Jakarta
- Janji Dedi Mulyadi kepada Warga yang Tergusur Proyek Pelebaran Sungai Bekasi
- Napi Lapas Selong Tewas di Sungai, Ada Luka Sayatan
- Pesan Rico Waas untuk ASN Medan: Jangan Coba-Coba Menggunakan Narkoba, Saya Copot
- Banjir Melanda 3 Kecamatan di Cianjur, Ratusan Rumah Terendam
- BPBD Kutim Tangkap Buaya Penerkam Anak di Sungai Sangatta