HNW Berharap Hubungan Indonesia - Tiongkok Berimbang dan Saling Menguntungkan
Senin, 06 Mei 2019 – 16:44 WIB

Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid (HNW). Foto: Humas MPR RI
Dirinya senang ketika dikatakan di Sinchuan banyak umat Muslim. Ia berharap agar umat Muslim di Tiongkok bisa melaksanakan ibadah puasanya dengan baik.
“Ibadah puasa mengajarkan perbuatan mulia, persaudaraan, dan rendah hati,” tambahnya.(adv/jpnn)
Hidayat Nur Wahid berharap hubungan Indonesia - Tiongkok berimbang dan saling menguntungkan. HNW menyarankan agar Tiongkok memberi bebas visa kepada orang Indonesia sebab Indonesia telah memberi bebas visa kepada orang Tiongkok agar equal.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Waka MPR: Seni Ukir Jepara Bangkit di Tangan Generasi Muda
- Neng Eem Puji Keputusan Presiden Prabowo yang Umumkan Ojol dapat THR
- Jaga Warisan Intelektual Bangsa, Ibas Siap Kawal Regulasi dan Insentif Penulis
- Wakil Ketua MPR Tegaskan Pentingnya Regenerasi demi Keberlangsungan Seni Ukir Jepara
- Audiensi dengan Penulis Perempuan, Ibas Sampaikan Menulis Bisa Membentuk Peradaban