HNW Sebut Israel Tak Hargai Yerusalem sebagai Kota Suci Tiga Agama
Senin, 24 Mei 2021 – 16:29 WIB
"Agar ada jaminan perlindungan keamanan bagi umat dan Masjid Al Aqsha agar tetap damai, dan tidak lagi mendapatkan teror serta kekerasan yang dilakukan oleh ekstremis Yahudi dan aparat Israel," imbuhnya.
Indonesia, menurut HNW dapat bekerja sama dengan PBB, OKI, maupun pemerintah Palestina dan Kerajaan Yordania selaku pemegang otoritas di Al Aqsha, untuk memberikan kontribusi terbaik Indonesia demi terwujudnya situasi kondusif dengan gencatan senjata.
"Juga keadilan dan keamanan bagi Palestina, Masjid Al Aqsha, serta umat Islam Palestina di Al Aqsha,” ujar HNW. (jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Wakil Ketua MPR-RI Dr. H. M. Hidayat Nur Wahid, M.A mengutuk keras serangan kembali dan tindakan represif Israel terhadap jemaah Masjid Al Aqsha di Yerusalem yang terjadi pascagenjatan senjata, atau Minggu (23/5).
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Siti Fauziah Sampaikan Bukti MPR Telah Jadikan UUD 1945 sebagai Konstitusi yang Hidup
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024