Hobi Menulis, Ibu Rumah Tangga Dapat Penghasilan di KBM App
Selasa, 15 November 2022 – 04:52 WIB

Kopdar Nasional KBM App di Indonesia International Book Fair 2022, JCC Hall B, Jakarta, Minggu (13/11). Foto: Dok. KBM App
Oleh sebab itu, KBM App kini menjadi wadah favorit banyak ibu rumah tangga yang hobi menulis.
"Apabila dahulu menulis hanyalah adalah kegiatan di waktu senggang untuk penghasilan tambahan, kini dengan hadirnya KBM App menulis bisa menjadi penghasilan utama bagi keluarga," tambah Isa Alamsyah.
KBM App baru saja menggelar Kopdar Nasional pada Minggu 13 November 2022 di Indonesia International Book Fair 2022, JCC Hall B, Jakarta. (ded/jpnn)
Platform kepenulisan KBM App terus memberikan wadah bagi masyarakat yang hobi menulis, termasuk bagi ibu rumah tangga.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Siti Fauziah: Perempuan Perlu Support System Lebih Kuat Agar Bergerak di Bidang Ekonomi
- Jaga Warisan Intelektual Bangsa, Ibas Siap Kawal Regulasi dan Insentif Penulis
- Audiensi dengan Penulis Perempuan, Ibas Sampaikan Menulis Bisa Membentuk Peradaban
- Usut Kasus Korupsi Perkeretaapian, KPK Panggil Ibu Rumah Tangga hingga Pengusaha
- Bea Cukai Batam Amankan Freelancer & Ibu Rumah Tangga Gegara Ini
- Lewat Peluang Usaha, KAI Logistik Dorong Kemandirian Ibu Rumah Tangga