Holtikultura Cocok Untuk Sukabumi
Kamis, 04 Oktober 2012 – 09:35 WIB

Holtikultura Cocok Untuk Sukabumi
SUKABUMI--Jambore varietas Holtikultura Kabupaten Sukabumi bersamaan pekan Flori dan Flora Nasional (PF2N) resmi dibuka Dirjen Hortikultura DR Ir Hasanuddin Ibrahim, Rabu (3/10). “Banyak yang bisa diambil dari Jambore varietas holtikultura diantarnya mengembangkan terus potensi hortikultura. Termasuk, membina para petani sehingga meningkatkan produk pertanian yang dihasilkan ,” Ungkap Hasanuddin dalam sambutannya.
Dalam jambore yang diadakan di Kecamatan Nagrak menampilkan beragam varietas buah sayur dan buah bunga serta promosi kreasi para kelompok tani dari 16 provinsi, sedangkan tema varietas jambore kali ini ialah buah melon.
Baca Juga:
Hasanuddin mengatakan Kabupaten Sukabumi terpilih menjadi lokasi Jambore Holtikultura dataran menengah sekitar 400 hingga 600 meter dari permukaan laut, jambore tersebut yang kedua kali dilaksanakan di Jawabarat setelah Garut. Adapun tujuan dari jambore tersebut antara lain sarana penyuluhan atau adopsi program sayuran buah dan bunga, tidak hanya itu Holtikultura juga adalah wahana edukasi serta kreasi.
Baca Juga:
SUKABUMI--Jambore varietas Holtikultura Kabupaten Sukabumi bersamaan pekan Flori dan Flora Nasional (PF2N) resmi dibuka Dirjen Hortikultura DR Ir
BERITA TERKAIT
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar