Honda ADV 150 Tantang Jurnalis Jelajahi Keindahan Bali Sejauh 254 Km
Jumat, 09 Agustus 2019 – 06:00 WIB

Honda ADV 150. Foto: Ridha/JPNN.com
Konsumsi bahan bakar hingga 46,6 km/liter (fitur ISS on) membuatnya mampu menempuh jarak hingga 373 km untuk sekali pengisian bahan bakar secara penuh.
Sistem pengeremannya sudah menggunakan fitur Anti-lock Braking System (ABS) dan Combi Brake System (CBS) dengan 3 kaliper, sehingga pengendaranya tetap merasa aman dan nyaman.
Honda ADV 150 ditawarkan dengan dua tipe yaitu ABS-ISS dan CBS-ISS. Untuk tipe ABS-ISS dibanderol Rp 36,5 juta dan CBS-ISS Rp 33,5 juta (On The Road Jakarta). (mg8/jpnn)
PT Astra Honda Motor (AHM) memberi kesempatan awak media nasional untuk pertama kalinya mengendarai skutik penjelajah ini pada acara World Premiere Riding Experience Honda ADV150, di Bali, Jumat (9/8).
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- AHM Berikan Warna Baru Buat CB150 Verza, Lebih Menggoda, Sebegini Harganya
- Ribuan Honda ADV 160 Kena Recall Karena Masalah Pompa Oli
- Honda Super Cub 50 Hello Kitty Terbaru Angkat Karakter Sanrio, Ada Ceritanya
- Direktur Teknik HRC Sebut Motor Balap Honda di MotoGP Masih Menyimpan Kelemahan
- Calon Motor Listrik Terbaru Honda Memiliki Tampang Unik dan Progresif
- New Honda CBR250RR Tawarkan Pilihan Warna Baru yang Beragam