Honda All New City 2014: Puas Fokus Stance
jpnn.com - Konsep mobil cium bumi memang inspirasi awal Denni Setiawan. Untuk memuaskan hasrat maka lajang crew Exciter Surabaya, Jawa Timur ini mempercayakan pada Adek punggawa rumah modifikasi LB Garage.
”Konsepnya lebih bergaya stance yang saat ini sedang booming di kalangan hypercrea mobil,” ujar Denni.
Sekilas bagian bodi tak banyak mengalami sentuhan mencolok. Bumper depan berikut sidekirt dikreatifi dengan sentuhan lips agar memikat tampilan.
”Desain terinspirasi Thailook agar tampilannya lebih sporty,” tutur Denni.
Sorot cahaya kian terang setelah headlamp dijejali HID berikut foglamp dismoke merah. Konsep stance kian terpancar setelah bagian kaki-kaki dicustom.
”Yang kuinginkan adalah style ceper namun dengan fitmen enak dipandang,” ucap Denni.
Konsep mobil cium bumi memang inspirasi awal Denni Setiawan. Untuk memuaskan hasrat maka lajang crew Exciter Surabaya, Jawa Timur ini mempercayakan
- Jetour Siap Meluncurkan SUV Off-Road Hybrid, Tangguh
- Yamaha Tenere 700 Yamalube Edition Diklaim Siap Tempur dan Lebih Kompetitif
- BYD Rilis Gambar Resmi Yangwang U8 Versi Bodi Panjang
- Hyundai akan Setop Sementara Produksi Ioniq 5 & Kona Pekan Depan, Ini Sebabnya
- Alamak, Ford Disebut Jadi Pabrikan Mobil Paling Banyak Lakukan Recall
- Pengamat Menilai Kendaraan Listrik Bisa Menjadi Penolong Kelesuan Industri Otomotif