Honda CBR250RR Masih di Belakang Ninja 250R, AHM Tampik Ini
Senin, 16 April 2018 – 16:57 WIB

Ilustrasi Honda CBR250R versus Kawasaki Ninja 250R. (Foto: Ist/jpnn)
Thomas menampik jika kurang diterimanya Honda CBR250RR karena justru penanaman teknologi canggih yang dianggap malah kontra produktif.
"Enggaklah, riset kami memang lebih karena daya beli di mana konsumen masih banyak yang menahan saja. Promosi kita masih tetap mengedukasi kelebihan-kelebihan CBR250RR pada teknologi motor sport-nya," tukasnya. (mg8/jpnn)
Hingga menutup kuartal pertama 2018, penjualan Kawasaki Ninja 250 R masih memimpin segmen sport fairing 250 cc melewati Honda CBR250RR.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- AHM Berikan Warna Baru Buat CB150 Verza, Lebih Menggoda, Sebegini Harganya
- Honda Super Cub 50 Hello Kitty Terbaru Angkat Karakter Sanrio, Ada Ceritanya
- Direktur Teknik HRC Sebut Motor Balap Honda di MotoGP Masih Menyimpan Kelemahan
- New Honda CBR250RR Tawarkan Pilihan Warna Baru yang Beragam
- Honda CB1000F Concept Unjuk Gigi, Calon Rival Kawasaki Z900RS
- Penjualan Merosot Tajam, Honda Pangkas Produksi Mobil ICE