Honda Giorno 125 Donald Duck Tampil Eksentrik di BIMS 2024, Sebegini Harganya

Honda Giorno 125 Donald Duck Tampil Eksentrik di BIMS 2024, Sebegini Harganya
Honda Giorno 125 Donald Duck mejeng di BIMS 2024. Foto: Honda

Honda Giorno+ berpijak dari sasis pipe frame body atau disebut tubular (non-eSAF).

Skutik anyar itu tidak memakai sasis enhanced Smart Architecture Frame (eSAF) seperti Beat Scoopy, Vario dan Stylo 160 di Indonesia. (rdo/jpnn)


Skutik Honda Giorno+ 125 edisi spesial Donald Duck tampil eksentrik di Bangkok International Motor Show (BIMS) 2024.


Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News