Honda Ungkap Masa Depan Marc Marquez, Boleh Pergi, Asalkan

Honda Ungkap Masa Depan Marc Marquez, Boleh Pergi, Asalkan
Masa depan Marc Marquez dengan Repsol Honda masih menjadi tanda tanya. Foto: Crash

Dalam perbincangannya, Watanabe merasa ragu untuk meyakinkan Marquez bertahan di Honda.

"Kami tak bisa hanya mengatakan 'tolong jangan pergi'."

"Saya rasa kami harus menunjukkan hal-hal yang bisa membuatnya bertahan," tutup Watanabe.(speedweek/jpnn)

Repsol Honda mempersilakan pembalapnya, Marc Marquez hengkang dari tim, tetapi dengan satu syarat.


Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News