Honor Ustadz Direncanakan Naik
Kamis, 09 Februari 2012 – 07:11 WIB

Honor Ustadz Direncanakan Naik
Dijelaskan, para tenaga penyuluh tersebut rutin memberikan pelajaran pendidikan agama kepada masyarakat. Sehingga, pemerintah bertugas untuk memberikan hak kepada mereka walaupun diakui saat ini honorarium tenaga penyuluh belum bisa dikatakan layak.
"Bagaimanapun tetap harus kita pikirkan agar pendapatan mereka bisa sesuai (layak). Nanti kita lihat perkembangannya," serunya. (Cha/jpnn)
JAKARTA--Menteri Agama (Menag) Suryadharma Ali mengatakan, pihaknya tengah membahas mengenai adanya usulan peningkatan honorarium atau gaji para
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Menindaklanjuti Pertemuan Bilateral, Menko Polkam BG Rapat Bahas Implementasi Batas Maritim