Honorer Desak Penerbitan NIP Ditunda
Sabtu, 29 Desember 2012 – 08:24 WIB

Honorer Desak Penerbitan NIP Ditunda
“Kita menyesalkan proses penetapan ini, sebaiknya dipending dulu proses pengeluaran NIP bagi 66 tenaga honorer yang lulus hingga status 64 tenaga honorer ada titik temu. Hari ini saya pertanyakan, apakah berkas yang diajukan 64 honorer melalui oknum perseorangan atau langsung ke BKPP, karena dikhawatirkan ada pihak lain yang ikut bermain,” sergah Teuku Mudasir.
Lain lagi ungkapan Zirhan, SP. Menurut dia dari awal dilakukan verifikasi dan validasi memang sudah rancu. Indikasinya, dari 293 yang diusul seperti distel. Lolos verifikasi sebanyak 130 orang, kemudian dari 130 hanya 66 orang yang lolos CPNS formasi honorer K-1.
“Saya duga ada permainan yang mengutak-atik proses perekrutan," ujarnya.
Sementara itu, Kepala BKPP Aceh Selatan, Said junaidi, SH, menandaskan, proses perekrutan seleksi honorer telah berjalan pada tahun 2010, sebelum dia menjabat pada Juli 2011. (sud/sam/jpnn)
TAPAKTUAN - Sejumlah daerah telah mengumumkan nama-nama tenaga honorer K-1 yang dinyatakan lolos untuk diangkat jadi CPNS dan siap diproses Nomor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak