Honorer Desak Prabowo Angkat Guru & Tendik Jadi PPPK Penuh Waktu
Jumat, 17 Januari 2025 – 13:01 WIB

Ilustrasi honorer. Foto: Ricardo/JPNN
Ekowi yang juga ketua DPW Aliansi Honorer Nasional (AHN) ini menilai kebijakan yang diambil pemerintah tidak berpihak kepada non-ASN database Badan Kepegawaian Negara (BKN).
Oleh karena itu, mereka menuntut keadilan dan kesejahteraan honorer Indonesia umumnya dan Riau khususnya.
Tokoh pemerhati pendidikan Riau ini mengatakan, SBY langsung turun tangan mengangkat honorer database BKN jadi PNS.
Presiden ke-7 Joko Widodo mengangkat honorer menjadi PPPK, lalu bagaimana dengan Prabowo Subianto?
"Kami menunggu gebrakan Presiden Prabowo dalam menyelenggarakan masalah honorer tahun ini," pungkasnya.(esy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Honorer medesak Presiden Prabowo mengangkat guru & tendik jadi PPPK penuh waktu bukan paruh waktu.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?