Honorer Disingkirkan dengan Dalih Anggaran, Politikus PDIP Ini Bereaksi Keras
Rabu, 05 Januari 2022 – 02:25 WIB
Sebab, dia mengetahui selama ini mayoritas honorer digaji sangat tidak layak. Kesempatan mereka menjadi PNS sudah ditutup oleh skema PPPK.
"Apa para kepala daerah tidak punya hati nurani melihat kondisi tersebut. Jadi, jangan pemda main PHK saja," tegas Hugua. (esy/fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Politikus PDIP Hugua bereaksi keras mengetahui adanya langkah sejumlah pemda mulai menyingkirkan honorer dengan dalih anggaran. Jleb!
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Ini Langkah Penting dalam Karier Honorer, Jangan Main-main
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Tercecer dan Database Bisa Seleksi PPPK, Jumlah Peserta jadi Makin Banyak
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Seluruh Honorer Database BKN & Tercecer Jadi Peserta Seleksi PPPK 2024, Suket Tak Masalah
- Jumlah Honorer Ikut PPPK 2024 Tahap 2 Lebih Banyak Dibanding Gelombang 1