Honorer Giat Ikut Bimbel PPPK, Ratusan Ribu Guru Agama Hanya Bisa jadi Penonton
Minggu, 07 Maret 2021 – 17:58 WIB
Dia berharap pemerintah bersikap adil untuk semua kalangan termasuk pada guru agama.
"Kami hanya memohon kepada Allah agar para penentu kebijakan PPPK tahun 2021 senantiasa memberikan keadilan kepada guru PAI," pungkas Sujatno. (esy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kalangan guru agama honorer di bawah Kementerian Agama tidak mendapat formasi di rekrutmen PPPK 2021
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Guru Agama Bingung, Kemenag & Kemendikdasmen Lepas Tangan soal Tunjangan Sertifikasi
- Bahas Nasib PPG Guru Agama, Menag & Mendikdasmen Berkolaborasi
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Penempatan Guru PPPK Tidak Bisa Pakai Permen
- Guru Agama Non-Sertifikasi Merasa Dianaktirikan Pemerintah, Minta Presiden Prabowo Turun Tangan
- BKSDM Kota Bogor Diminta Awasi Rekrutmen PPPK Agar Sesuai Regulasi
- Wakapolresta Pekanbaru Ajak Para Guru Agama Suarakan Pilkada Damai Pada Masyarakat