Honorer jadi PPPK Pasti Senang, tetapi Setelah Berstatus ASN Tidak Sesuai Harapan
Rabu, 22 November 2023 – 15:59 WIB
"Kondisi di BPKD Solok Selatan Jumat kemarin itu, Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) sudah terbit dan sampai di bank," katanya.
Berdasarkan informasi Bendahara BKPSDM Solok Selatan pada Jumat (17/11) ada 141 orang PPPK Guru yang gaji bulan Juli- Agustus 2023 sudah masuk ke bank, tetapi belum ditransfer ke rekening bendahara BPKSDM.
Jadi Senin (20/11) sudah cair dikarenakan SP2D sudah sore Jumat terbit sehingga tidak bisa langsung dibukukan.
"Pada Selasa semua 141 guru PPPK sudah menerima gaji Juli-Agustus yang sempat terlambat karena beberapa kendala." (antara/jpnn)
Para ASN atau honorer jadi PPPK, dengan harapan tingkat kesejahteraan membaik, dengan gaji yang lebih besar.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- BKN: Kelulusan PPPK Guru Tahap 1 Siap Diumumkan, Admin SSCASN Cek Inbox
- Info Terbaru BKN soal Pengumuman Kelulusan PPPK Guru Tahap I, Akhirnya
- Pengumuman Hasil Seleksi PPPK 2024 Tahap I Kota Bengkulu Ditunda, Achrawi Beri Penjelasan
- Honorer Daftar PPPK 2024 Tahap 2, Tertulis 'Tidak Direkomendasikan', BKN Kasih Solusi
- Peserta Kode TMS Tidak Bisa Lagi Daftar PPPK 2024 Tahap 2, Jangan Mengeyel!
- Honorer Lulus PPPK 2024 Diminta Urus Berkas NIP, yang Gagal Disuruh Ngapain?