Honorer K2 Sambut Gerakan #2018GantiMenpanrb
Senin, 13 Agustus 2018 – 17:49 WIB
Ismail Daeng, honorer K2 dari Makassar juga sepakat memviralkan #2018GantiMenpanrb. Kalau aksi ini membumi bukan tidak mungkin Jokowi mengganti Menteri Asman. Dengan digantinya menteri, honorer K2 berharap ada gebrakan pemerintah dalam waktu yang tersisa.
Baca Juga:
"Mudah-mudahan tahun ini ada payung hukum untuk pengangkatan honorer K2," tandas Ismail. (esy/jpnn)
Para honorer K2 menyambut gerakan #2018GantiMenpanrb yang digagas Ketum ADKASI Lukman Said.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Bima: Kasihan yang Sudah Antre Lama
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono
- Honorer K2 Mengabdi 32 Tahun Gagal Ikut Tes PPPK 2024, Presiden Tolonglah
- Belasan Ribu Honorer Gagal PPPK 2024 Tahap 1, Tak Bisa Daftar Lagi, Terus Piye?