Honorer Mengadu, Kantor BKD Dijaga Polisi
Senin, 01 April 2013 – 14:21 WIB

Honorer Mengadu, Kantor BKD Dijaga Polisi
BONE - Masa uji publik honorer kategori dua (K2) yang dimulai 27 Maret 2013 hingga 16 April 2013 mendatang, tidak hanya menarik perhatian masyarakat. Di Kabupaten Bone, misalnya, sejumlah tenaga honorer K2 mengadukan nasibnya ke Kantor Badan Kepegawaian Daerah (BKD) setempat.
Berdasar keterangan Kabag Humas Badan Kepegawaian Negara (BKN) Tumpak Hutabarat kepada JPNN, Senin (1/4), BKN sudah menerima pengaduan masyarakat terkait nama-nama honorer K2 yang saat ini diumumkan oleh instansi pusat atau pun daerah.
Namun, rupanya, para tenaga honorer K2 sendiri, juga ada yang kecewa karena namanya tidak ada dalam daftar nama yang diumumkan.
Baca Juga:
BONE - Masa uji publik honorer kategori dua (K2) yang dimulai 27 Maret 2013 hingga 16 April 2013 mendatang, tidak hanya menarik perhatian masyarakat.
BERITA TERKAIT
- Gunung Kidul Jadi Lokasi Perdana Proyek Wakaf Strategis Kemenag
- Ahmad Luthfi Kembalikan Status Bandara Ahmad Yani Jadi Internasional, Alhamdulillah
- Pengumuman untuk Warga Depok, Mulai 4 Mei Ada CFD di Jalan Margonda
- Pria Terjatuh Dari Flyover SKA Pekanbaru, Begini Kronologinya
- Muhammadiyah-Polres Tanjung Priok Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas dan Kegiatan Keagamaan
- Kakorlantas Polri Apresiasi Upaya Polda Riau Jaga Keamanan Lewat Operasi Ketupat