Honorer Pemkot Bekasi Capai 3.350 Pegawai
Kamis, 04 April 2013 – 07:36 WIB
Meski begitu, kata Momon, pihaknya tengah memfokuskan pada verifikasi pendataan tenaga honorer atau kontrak yang mulai bekerja pada tahun 2005 hingga 2013 ini.
’’Untuk angkatan tahun 2005 masih ada sekitar 192 lagi yang belum diangkat jadi PNS. Sisanya hingga tahun ini ada sebanyak 3.338. Jadi total keseluruhan sebanyak 3.350 PNS yang akan diusulkan diangkat menjadi PNS secara bertahap,” beber Momon.
Ditambahkannya, untuk mereka yang masuk ke dalam angkatan tahun 2005, BKD memasukan mereka ke dalam kategori 1 dan sisanya akan masuk ke dalam kategori 2.
’’Nantinya mereka akan kita berikan NIK setelah diangkat menjadi PNS,” terang mantan Kepala Dinas Binamarga dan Tata Air tersebut.
BEKASI SELATAN - Jumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Kota Bekasi, ternyata sangat besar. Jumlahnya mencapai belasan ribu. Jumlah tersebut belum
BERITA TERKAIT
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun