Honorer Satpol PP Cemburu kepada Guru, tetapi Emoh jadi PPPK, Rela Tak Pulang saat Berjuang

"Beristirahat di gedung KONI, masjid, sekolah, dan macam-macam," ujarnya.
Honorer Satpol PP: PNS Harga Mati!
Honorer Satpol PP menggelar aksi demo menuntut agar diangkat menjadi pegawai negeri sipil (PNS).
Mereka tidak mau jika diangkat menjadi ASN jenis Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja atau PPPK. PNS harga mati!
Honorer Satpol PP merasa cemburu honorer guru dan tenaga kesehatan (nakes) yang selalu menjadi prioritas pemerintah dalam pengangkatan menjadi ASN.
Wakil Ketua FKBPPPN DPW Banten Acep Suharatman mengatakan perhatian pemerintah terhadap Satpol PP selama ini masih kurang bilamana dibandingkan dengan honorer lainnya.
"Pemerintah itu hanya memperhatikan tenaga kesehatan dan guru saja," ucap Acep.
Padahal, lanjutnya, masih banyak Satpol PP yang berstatus sebagai honorer.
Jumlah honorer Satpol PP di seluruh Indonesia sekitar 90 ribu.
"Sampai sekarang ini Satpol PP masih banyak yang honorer," kata Asep.
Jumlah Honorer Satpol PP yang sekitar 90 ribu, merasa cemburu dengan guru honorer, tetapi mereka ogah diangkat jadi PPPK.
- Kepala BKN Tegaskan TMT CPNS dan PPPK 2024 Dihitung 1 Maret 2025
- Setop Rekrut Honorer Baru, Angkat Dahulu R2/R3 Jadi PPPK
- 5 Berita Terpopuler: Innalillahi, Polemik Muncul, Usulan Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024 Ditunggu!
- 5 Berita Terpopuler: Permintaan Kepala BKN Sangat Serius, Pengangkatan PPPK Bakal Tuntas 2025, Ini Buktinya
- Kepala Daerah Siap Mendatangi MenPAN-RB, Pengangkatan PPPK Tuntas 2025
- Permintaan Serius Kepala BKN kepada ASN, PNS dan PPPK, Silakan Disimak