Honorer Satpol PP Sudah Siap Berdemo 3 Hari, 2 Lokasi Ini Jadi Target
Rabu, 19 Oktober 2022 – 14:39 WIB
![Honorer Satpol PP Sudah Siap Berdemo 3 Hari, 2 Lokasi Ini Jadi Target](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2022/10/19/honorer-satpol-pp-yang-datang-ke-dpr-ri-beberapa-waktu-lalu-mtle.jpg)
Honorer Satpol PP yang datang ke DPR RI beberapa waktu lalu. Foto dok. FKBPPPN
Dia menegaskan rencana demo besar-besaran bukan gertak sambal. Mereka akan menunjukkan bahwa Satpol PP sudah gerah dengan kebijakan pemerintah yang diskriminasi.
Bertahun-tahun, kata Fadlun, tidak ada formasi PNS untuk Satpol PP, sehingga tidak terasa usia mereka makin bertambah. 90 ribu honorer Satpol PP usianya di atas 35 tahun.
"Nasib kami dibiarkan tanpa ada kesempatan ikut tes, sekarang usia sudah lebih dari 35 tahun sehingga butuh regulasi baru untuk pengangkatan PNS," tegasnya.
Fadlun meminta jangan sampai pemerintah menggiring honorer Satpol PP dijadikan PPPK atau malah dialihkan ke outsourcing.(esy/jpnn)
Honorer Satpol PP sudah siap berdemo 3 hari 2 malam di dua lokasi ini. Mereka sudah gerah dengan janji
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Jumlah Honorer yang Kena PHK, TMS PPPK Tahap Dua Juga Kacau
- Kado Terakhir, Status 230 Honorer Berubah menjadi Lulus
- Pejabat Penting Ini Lebih Suka Menyebut ASN, Bukan PPPK
- Satpol PP Tertibkan Badut dan Gelandangan di Kota Solok
- Instruksi KemenPAN-RB Diabaikan Panselda, Honorer TMS PPPK Tahap 2 Minta Solusi
- Akmal Malik Terus Mengupayakan Semua Guru Honorer di Kaltim jadi ASN