Honorer Tahun 2007 Bisa Menyelinap
Rabu, 03 April 2013 – 12:50 WIB

Honorer Tahun 2007 Bisa Menyelinap
Jika data sudah klir, tenaga honorer K2 ini akan diseleksi untuk bisa menjadi CPNS, diantara sesama honorer K2. Pelaksanaan tes dijadwalkan Juni atau Juli 2013.
Sementara, terkait nasib 251 honorer K1 di Pemko Medan, dijelaskan Tumpak, hingga kemari belum ada keputusan berapa yang lolos dan berapa yang gagal diangkat menjadi CPNS.
"Masih diproses, tunggulah satu hingga dua minggu lagi," ujar Tumpak Hutabarat.
Sebelumnya, Asdep Koordinasi dan Evaluasi Sistem Manajemen SDM Aparatur, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB), Naptalina Sipayung, memastikan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) sudah menyelesaikan proses audit tujuan tertentu (ATT) terhadap data-data 251 honorer dimaksud.
JAKARTA - Badan Kepegawaian Negara (BKN) sudah menerima pengaduan dari masyarakat mengenai nama-nama tenaga honorer kategori dua (K2) di sejumlah
BERITA TERKAIT
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan