‎HOROR: Hantu-hantu Kecil di Rumah Malaikat

‎HOROR: Hantu-hantu Kecil di Rumah Malaikat
Sutradara dan cast Rumah Malaikat di JCC, Senayan, Jakarta, Sabtu (1/10). Foto: Adrian Gilang/JPNN.com

‎Suatu hari ada seorang perempuan bernama Alexandra yang menjadi guru di sana. 

Alex kemudian menemukan hal-hal ganjil tentang Panti Asuhan Rumah Malaikat. Dia menemukan bahwa ada anak-anak yang hilang tanpa jejak. 

Di samping kejadian hilangnya anak-anak itu, ada juga produk-produk kulit yang keluar. Dan ternyata, itu adalah dari kulit manusia.

‎Billy menyatakan, film Rumah Malaikat terinspirasi dari kisah nyata. Sebab, saat ini banyak terjadi penculikan anak. 

"Dari ‎situ timbul inspirasi dari saya bagaimana kalau mereka diculik dan ditaruh di panti asuhan kemudian kulitnya diambil. Itu kan imajinasi, tapi basicly dari kekhawatiran kita dari anak-anak kecil yang diculik," ungkap Billy. 

Film Rumah Malaikat dibintangi oleh Mentari De Marelle, Roweina Umboh, Dayu Wijanto, dan Agung Saga. Film ini diproduksi oleh SAS Films. (gil/jpnn)

 


FILM Rumah Malaikat hadir di acara Indonesia Comic Con yang berlangsung di JCC, Senayan, Jakarta, Sabtu (1/10).  Film bergenre psychological


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News