Hortikultura Minim Perhatian
Rabu, 21 April 2010 – 14:22 WIB
JAKARTA- Dua guru besar dari Institut Pertanian Bogor (IPB) dan Universitas Padjajaran (Unpad) menilai pemerintah selama ini kurang memperhatikan dan cendrung menyepelekan tanaman hortikultura. Padahal tanaman ini sangat penting bagi masyarakat. Dia meminta agar RUU Hortikultura harus berpihak pada petani, rakyat, dan kebenaran. Jangan lebih berpihak pada pemangku kepentingan.
"Selama ini yang kita dengar hanya kawasan hutan lindung, cagar alam, dan lainnya. Sedangkan kawasan hortikultura tidak ada," kata Prof Roedy Poerwanto, pakar hortikultura dari IPB dalam rapat dengar pendapat umum (RDPU) membahas RUU Hortikultura dengan Komisi IV DPR RI, Rabu (21/4).
Baca Juga:
Dia menyayangkan sikap pemerintah yang kurang memberikan perhatian pada hortikultura. Akibatnya, beban petani serta pelaku usaha hortikultura ditanggung sendiri. "Tanaman hortikultura sangat sensitif. Seharusnya pemerintah memberikan perhatian khusus bagaimana penanganan terhadap tanaman ini agar kerugian petani serta pelaku usaha hortikultura bisa diminimalisir," ujarnya.
Baca Juga:
JAKARTA- Dua guru besar dari Institut Pertanian Bogor (IPB) dan Universitas Padjajaran (Unpad) menilai pemerintah selama ini kurang memperhatikan
BERITA TERKAIT
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis
- Waket Komisi VIII DPR-LDII Ingatkan Persoalan Kebangsaan Hadapi Tantangan Berat